Informasi Blackmores Natural E 250 IU 50’S

 Golongan Obat  Obat bebas
 Kategori  Vitamin dan suplemen
 Manfaat
  • Menjaga kesehatan kulit
  • Membantu menurunkan kadar kolesterol jahat
  • Menjaga kesehatan jantung
  • Sumber antioksidan yang melindungi tubuh dari radikal bebas
  • Melindungi fungsi mata dan saraf
  • Meningkatkan daya tahan tubuh, mengatasi stres, meningkatkan kesuburan, dan meminimalkan risiko penyakit jantung koroner
 Dosis  1 kapsul sehari atau sesuai petunjuk dokter
 Aturan Pakai  Konsumsi sesudah makan
 Kemasan  Botol @50 kapsul

 

Apa Itu Blackmores Natural E 250 IU 50’S?

Blackmores Natural E 250 IU 50’S adalah sumber alami antioksidan vitamin E yang bertahan lebih lama dalam tubuh dan 2x lebih efektif. Vitamin E dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat dan menjaga kesehatan jantung. Dapat dikonsumsi setiap hari untuk membantu memenuhi kebutuhan vitamin E.

Manfaat

  • Menjaga kesehatan kulit
  • Membantu menurunkan kadar kolesterol jahat
  • Menjaga kesehatan jantung
  • Sumber antioksidan yang melindungi tubuh dari radikal bebas
  • Melindungi fungsi mata dan saraf
  • Meningkatkan daya tahan tubuh, mengatasi stres, meningkatkan kesuburan, dan meminimalkan risiko penyakit jantung koroner

Komposisi

d-alpha-Tokoferol 168 mg setara dengan vitamin E alami 250 IU

Dosis

1 kapsul sehari atau sesuai petunjuk dokter

Aturan Pakai

Dikonsumsi sesudah makan

Keunggulan

  • Dosis yang disesuaikan dengan kebutuhan orang Indonesia
  • Mengandung sumber vitamin E alami yang lebih tahan lama dan 2x lebih efektif dalam tubuh

Perhatian

  • Mengandung natrium sulfit
  • Suplemen tidak untuk menggantikan diet dengan gizi seimbang
  • Hindari pengunaan bagi anak-anak dibawah usia 12 tahun

Petunjuk Penyimpanan

Simpan di bawah 30°C, di tempat yang kering, dan jauhkan dari paparan sinar matahari langsung.

Beli Blackmores Natural E 250 IU 50’S di DokterSehat. Dapatkan berbagai penawaran khusus untuk produk pilihan. Jaga kesehatan selama #dirumahaja dengan beli obat online dan suplemen melalui DokterSehat.